SELONG–Pilkades serentak di 53 desa Lombok Timur berjalan aman dan lancar, Rabu (15/3/2023).
Dari total 199 calon kades yang bertarung, banyak calon kades petahana yang tumbang. Di mana dari 40 calon kades petahana yang ikut bertarung, 26 kalah perolehan suara.
Berikut pemenang Pilkades di 53 desa: