Ormas di Kota Mataram Siap Sweeping Karaoke “Esek-Esek”

Pemkot Dianggap Tidak Bernyali

“Bukan hanya hotel  berbintang, tapi hotel melati sudah banyak melanggar. Saya punya tim investigasi hotel melati. Banyak sekali penyimpangan dan seks terselubung,’’ tegasnya.

Dari hasil investigasi Satpol PP, banyak ditemukan karaoke keluarga yang melanggar aturan. Seperti penyedian PS di beberapa hotel. Sebut saja seperti di Lombok Plaza, Lombok Astoria (LA), serta beberapa karaoke keluarga milik pejabat seperti Lepunk di Jalan Pejanggik.

Baca Juga :  Satpol PP Tertibkan Karaoke Udayana Mataram

Bukan hanya PS, ketersedian minuman beralkohol (minol) juga semakin mudah didapatkan. Aktivitas bisnis haram ini seolah tak mengindahkan moto Religius yang dimiliki Kota Mataram.

Baca Juga :  Syahrini Buka Usaha Karaoke di Lombok Epicentrum

Ia menilai, Pemkot Mataram memiliki kewajiban memberi tahu kalangan pengusaha terkait adanya penyimpangan. Jika tidak menaati aturan setelah diberikan arahan, langkah itu harus diambil pemerintah.

“Sebaiknya ditutup saja yang melanggar itu,” tegasnya.

Komentar Anda
1
2
3