20 Izin Alfamart di Kota Mataram Kadaluwarsa

Beberapa langkah persuasif telah dilakukan, pihaknya akan berkoordinasi dengan Satpol PP. ‘’Kalau masih membandel, kita tetap akan tindak tegas. Tidak ada lagi, yang melanggar aturan,’’ singkatnya.

Sementara itu, Kasat Satpol PP Kota Mataram, Bayu Pancapati mengatakan, pihaknya akan memberikan tindakan tegas bagi pelaku usaha yang melanggar aturan. Kita sudah kordinasi dengan Dinas Perdagangan. ‘’Kalau masih ada yang bandel, kita akan stop mereka. Tidak diperbolehkan beroperasi,’’ katanya.

Baca Juga :  Dewan Dukung Walhi Gugat Pemkot, Terkait Izin Gudang Semen Holcim
Baca Juga :  Gerindra Larang Kepala Daerah Keluarkan Izin Ritel Modern

Beberapa ritel yang tidak memperpanjang izinya telah dikantongi. Pihaknya masih menunggu tangung jawab dari para manajemen pelaku usaha. Pemkot telah memberikan kemudahan untuk pengurusan izin. (dir)

Komentar Anda
1
2